Ilmu dan Tekhnologi

Diposting oleh Cyber Enterpreneur




Teknologi telah menjadi pemeran utama yang mampu memberikan lompatan kemajuan yang sangat cepat dalam kehidupan manusia.Karena teknologi kini dunia seakan tanpa sekat dan jadi transparan,bahkan batas antar planetpun kini semakin tipis.Dunia seakan dalam genggaman, hampir semua perintah,transaksi dan nyaris semua keinginan kita selesai hanya dengan ketukan jari diatas tombol sebuah perangkat bantu, komputer ataupun handphone multimedia. Sebuah keprihatinan mendalam, ternyata kemajuan teknologi hanya bisa dinikmati oleh segelintir orang karena kebanyakan orang tidak sadar betapa pentingnya teknologi sebagai media/alat bantu untuk percepatan berbagai kemajuan dalam berbagai bidang.

Lembaga pendidikan merupakan institusi yang sangat strategis untuk mulai menanamkan kesadaran akan pentingnya penguasaan dan pemanfaatan teknologi sebagai alat bantu yang sangat strategis.Karena dari lembaga ini merupakan basis awal seseorang mendapatkan ilmu yang pada gilirannya nanti mampu membentuk karakter dan mentalitas yang memungkin bisa ditularkan kepada orang lain atau generasi selanjutnya.

Sebuah obsesi kiranya pendidikan kita khususnya lembaga pendidikan Islam segera memulainya dan kini pintu gerbangnya sudah kita buka dengan hadirnya ,PUSTAKA DIGITAL MAKTABAH AL ISLAM. Sebuah software yang akan mengantarkan siapa saja ke dalam samudera ilmu sambil menikmati betapa mudah dan cepatnya memperoleh informasi karena bantuan teknologi. IInstitusi pendidikan maju dan bergengsi dengan kompetisi penguasaan ulumuddin dan teknologi. Sebuah obsesi yang pasti bisa kita raih jika kita mau melakukan dan memulainya sekarang juga. Dan kita tidak beralasan "KETERBATASAN" sebagai kendala untuk memulai, mari kita mulai sekarang dari yang terkecil yang bisa kita mulai. Insya Allah jika ada kemauan akan tampak jalannya dan jika kita mulai berjalan pasti akan sampai juga. AYO.... ALLAHU AKBAR.